Skip to main content

Percobaan Listrik Statis

 LISTRIK STATIS


Tujuan:

  1. Menjelaskan interaksi antata dua  benda yang bermuatan listrik
  2. Menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi besar gaya Coulumb dua  benda yang bermuatan listrik
Alat dan Bahan:
  1. Sedotan
  2. Botol berisi air
  3. Tangan
Cara Kerja
A. Interaksi antara dua benda yang bermuatan listrik
  1. Simaklah video berikut ini!


  1. Praktekkan video tersebut bersama teman sekelompokmu!
  2. Tulislah hasil pengamatanmu pada tabel hasil pengamatan  di bawah ini!
B. Gaya Coulumb
  1. Ulangi percobaan di atas  dengan variabel yang berbeda, yakni 30 kali gosokan dan 60 kali  gosokan! Atur pula jarak antara kedua benda bermuatan, dekat dan jauh! (Lihat tabel  hasil pengamatan Gaya Coulumb di bawah!)
  2.  Bandingkan besar gaya tarik atau gaya tolak yang terjadi! Perhatikan sudut putaran yang terbentuk! (Jika sudut putaran yang terbentuk besar, maka gaya tola/gaya tarik yang dihasilkan besar dan jika sudut putaran yang terbentuk kecil, maka gaya tolak atau gaya tarik yang terjadi kecil)
  3. Tulislah hasil pengamatanmu pada tabel hasil pengamatan  di bawah ini!

Hasil Pengamatan:

A. Interaksi antara dua benda yang bermuatan listrik

B. Gaya Coulumb

Pembahasan:
  1. Bagaimana interaksi antara sedotan plastik dengan sedotan plastik? Mengapa? 
  2. Bagaimana interaksi antara sedotan plastik dengan tangan? Mengapa? 
  3. Samakah besar gaya tarik menarik atau tolak menolak antara kedua benda, saat sedotan plastik digosok dalam waktu yang berbeda (jumlah gosokan berbeda)? Jelaskan! Mengapa?
  4. Samakah besar gaya tarik menarik atau tolak menolak antara kedua benda, saat jarak kedua sedotan berbeda? Jelaskan! Mengapa?
  5. a. Berdasarkan jawaban no. 3 dan 4, apa yang mempengaruhi besar gaya tarik menarik atau       tolak   menolak antara dua benda? 
         b. Gaya tarik atau gaya tolak antara dua benda yang bermuatan  itu disebut apa?
         c. Buatlah rumus gaya tarik atau gaya tolak  atau gaya Coulumb di atas!

Kesimpulan
................................................................................................................................................




Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

LKPD. PENGERTIAN GERAK DAN JENIS-JENIS GERAK KELAS 7

  GERAK BENDA   LKPD 1. Pengertian Gerak dan Jenis-jenis Gerak Tujuan Pembelajaran: 1.       Menjelaskan pengertian gerak 2.      Membedakan jenis gerak berdasarkan lintasaannya. 3.      Mengidentifikasi besaran-besaran yang terdapat pada benda yang bergerak 4.      Mengelompokkan gerak berdasrkan kecepatannya 5.      Menyusun kesimpulan   Isilah titik-titik di bawah ini! 1.         1.  Bapak mengendarai motor menuju kantornya seperti gambar berikut!                          Berdasarkan gambar di atas dapat dikatakan : a)        Motor disebut bergerak jika titik acuannya …. b)        Bapak disebut bergerak jika titik acuannya …. c)        Kantor disebut bergerak jika titik acuannya .… Berdasarkan jawabanmu di atas, benda dikatakan bergerak jika mengalami perubahan … terhadap .... d)        Motor bergerak pada lintasan lurus sehingga dinamakan   gerak …. e)        Speedometer pada motor berfungsi untuk mengukur …. f)         Besaran- besaran lain

LKPD. SPERMATOGENESIS DAN OOGENESISI

  SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA   LKPD 3. Spermatogenesis dan Oogenesis Tujuan: 1.        Menjelaskan proses spermatogenesis 2.        Menjelaskan proses oogenesis Cara Kerja: 1.        Bacalah buku paket IPA halaman 14 – 15 dan halaman   20 – 21! 2.        Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini bersama teman sekelompokmu! a.         Lengkapilah skema spermatogenesisi di bawah ini! Jelaskan proses pembentukan sperma berdasarkan bagan tersebut! (Jawablah di samping gambar!) b.        Lengkapilah bagan oogenesis di bawah ini! Jelaskan proses pembentukan sel telur (ovum) berdasarkan bagan tersebut! (Jawablah di samping gambar!)  

LKPD TRUKTUR TUMBUHAN

  STRUKTUR ANATOMI AKAR TUMBUHAN MONOKOTIL DAN DIKOTIL   A.     Tujuan             : Mengamati perbedaan struktur akar tumbuhan monokotil dan dikotil   B.      Rumusan Masalah        : ………………………………………………………   C.      Alat dan Bahan: 1.       Preparat awetan akar monokotil 2.       Preparat awetan akar dikotil 3.       Mikroskop dan perlengkapannya   D.     Cara Kerja 1.       Amatilah preparat akar monokotil menggunakan mikroskop dengan pembesaran yang lemah. 2.       Amatilah struktur dan letak setiap jaringan penyusun akar monokotil. 3.       Dengan pembesaran yang lebih kuat, amatilah detail struktur anatomi akar. Temukan jaringan epidermis, korteks, endodermis dan stele (xylem dan floem). 4.       Buatlah gambar dan lengkapilah bagian-bagiannya. 5.       Ulangi langkah 1 – 4 untuk mengamati akar dikotil.   E.      Hasil Pengamatan Tabel. Struktur Akar Tumbuhan Monokotil dan Dikotil No. Jenis Akar Tumbuhan Gambar An