Skip to main content

LKPD. SISTEM EKSKRESI PADA MANUSIA

 

LKPD. SISTEM EKSKRESI PADA  MANUSIA

 

I.   Tujuan :

1.      Menyebutkan organ-organ penyusun sistem eksresi pada manusia

2.      Mendeskripsikan fungsi sitem eksresi

3.      Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ ginjal

4.      Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ paru-paru

5.      Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ hati

6.      Menganalisis keterkaitan antara struktur dan fungsi pada organ kulit

7.      Mengidentifikasi kelainan penyakit yang terjadi pada sistem eksresi

8.      Mengidentifikasi berbagai pola hidup untuk menjaga kesehatan sistem eksresi

 

II. Cara Kerja :   

1.               1. Bacalah buku IPA halaman 34 - 45!

2.               2. Simaklah video Sistem Ekskresi pada Manusia berikut!

3.      A. Isi dan jawab pertanyaan yang terdapat pada buku IPA halaman 37

(Kegiatan Kompetensi 1: Memberi keterangan gambar dan menjawab soal diskusi no 1 – 3) dengan teliti! (Untuk menjawab soal no 3, berilah keterangan pada gambar berikut sebagai jawabanmu!)

 

                              


B. Lengkapilah Tabel Pembentukan Urin dan jelaskan proses keluarnya urin dari tubuh manusia! Gunakan kata-kata yang terdapat dalam kotak berikut sebagai jawabannya !

Kandung kemih

 

Glomerulus

 

                                          

Urin sekunder


 

Air, garam,mineral hormon, amoniak, zat obat-obatan

Urin primer

 

Tubulus kontortus distal

Ureter


Uretra

 


Darah

 


Air, urea, amoniak, gula,asam amino , garam mineral

Reabsorpsi/penyerapan kembali

Augmentasi/pe

nambahan

 

 

 

 

 

 

 

 




NO.

Proses

Bahan yang diproses

Tempat Proses Berlangsung

Hasil yang Diperoleh

Kandungan yang Terdapat dalam Hasil

1.       

Filtasi/Penyaringan

 

(a) …

(b) …

Urin primer

(c) …

2.       

(d) …

(e) …

Tubulus kontortus proksimal

(f) …

Air, amoniak, urea, garam-garam mineral

3.       

(g) …

 

Urin skunder

(h) …

Urin sebenarnya

(i)                

 

Dari masing-masing ginjal, urin dialirkan melalui (j) … menuju ke (k) … dan melalui (l) … dikelurkan dari tubuh.

C.     Jawablah pertanyaan-pertanyaan yang berkaitan dengan hati, paru-paru, kulit dan penyakit(kelainan) pada sistem ekskresi yang terdapat pada buku IPA halaman 46 – 47 pada no 9, 10, 20 – 30 dan halaman 48 no 9 - 10!

D.    Menjaga kesehatan organ pada sistem ekskresi sangat penting agar tubuh tetap dapat  menjalankan fungsinya dengan baik. Sebutkan empat upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan organ pada sistem ekskresi   

 

III.      Kesimpulan:

1.      …………………………………………………………………………………………

2.      …………………………………………………………………………………………

3.     

Selamat belajar

Semoga diberi kemudahan

… ……………………………………………………………………….………………

Comments

Popular posts from this blog

LKPD. PENGERTIAN GERAK DAN JENIS-JENIS GERAK KELAS 7

  GERAK BENDA   LKPD 1. Pengertian Gerak dan Jenis-jenis Gerak Tujuan Pembelajaran: 1.       Menjelaskan pengertian gerak 2.      Membedakan jenis gerak berdasarkan lintasaannya. 3.      Mengidentifikasi besaran-besaran yang terdapat pada benda yang bergerak 4.      Mengelompokkan gerak berdasrkan kecepatannya 5.      Menyusun kesimpulan   Isilah titik-titik di bawah ini! 1.         1.  Bapak mengendarai motor menuju kantornya seperti gambar berikut!                          Berdasarkan gambar di atas dapat dikatakan : a)        Motor disebut bergerak jika titik acuannya …. b)        Bapak disebut bergerak jika titik acuannya …. c)        Kantor disebut bergerak jika titik acuannya .… Berdasarkan jawabanmu di atas, benda dikatakan bergerak jika mengalami perubahan … terhadap .... d)        Motor bergerak pada lintasan lurus sehingga dinamakan   gerak …. e)        Speedometer pada motor berfungsi untuk mengukur …. f)         Besaran- besaran lain

LKPD. SPERMATOGENESIS DAN OOGENESISI

  SISTEM REPRODUKSI PADA MANUSIA   LKPD 3. Spermatogenesis dan Oogenesis Tujuan: 1.        Menjelaskan proses spermatogenesis 2.        Menjelaskan proses oogenesis Cara Kerja: 1.        Bacalah buku paket IPA halaman 14 – 15 dan halaman   20 – 21! 2.        Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini bersama teman sekelompokmu! a.         Lengkapilah skema spermatogenesisi di bawah ini! Jelaskan proses pembentukan sperma berdasarkan bagan tersebut! (Jawablah di samping gambar!) b.        Lengkapilah bagan oogenesis di bawah ini! Jelaskan proses pembentukan sel telur (ovum) berdasarkan bagan tersebut! (Jawablah di samping gambar!)  

LKPD TRUKTUR TUMBUHAN

  STRUKTUR ANATOMI AKAR TUMBUHAN MONOKOTIL DAN DIKOTIL   A.     Tujuan             : Mengamati perbedaan struktur akar tumbuhan monokotil dan dikotil   B.      Rumusan Masalah        : ………………………………………………………   C.      Alat dan Bahan: 1.       Preparat awetan akar monokotil 2.       Preparat awetan akar dikotil 3.       Mikroskop dan perlengkapannya   D.     Cara Kerja 1.       Amatilah preparat akar monokotil menggunakan mikroskop dengan pembesaran yang lemah. 2.       Amatilah struktur dan letak setiap jaringan penyusun akar monokotil. 3.       Dengan pembesaran yang lebih kuat, amatilah detail struktur anatomi akar. Temukan jaringan epidermis, korteks, endodermis dan stele (xylem dan floem). 4.       Buatlah gambar dan lengkapilah bagian-bagiannya. 5.       Ulangi langkah 1 – 4 untuk mengamati akar dikotil.   E.      Hasil Pengamatan Tabel. Struktur Akar Tumbuhan Monokotil dan Dikotil No. Jenis Akar Tumbuhan Gambar An